“Melihat maraknya pelecehan seksual di Sampang, saya harap Pemkab bisa membentuk Satuan Tugas (Satgas) Perlindungan Perempuan dan Anak (PPA) untuk meningkatkan perlindungan dan edukasi yang lebih maksimal,” ujarnya.
PMII
Meriahkan Puncak Harlah ke-63, 5.000 Kader PMII Jatim Serbu Kota Solo
Ketua Umum Pengurus Koordinator Cabang (PKC) PMII Jawa Timur (Jatim) Baijuri mengatakan, untuk memeriahkan Harlah PMII ke-63 ini, sekitar 5.000 kader dari Jatim dihadirkan ke Solo, Jawa Tengah.
PKC PMII Jatim Sikapi Kriminalisasi Kader Probolinggo, Baijuri: KAHMI Berlebihan Bela Plt Bupati Timbul
“Menurut Pasal 28 ayat 3 Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 telah mengamanatkan bahwa setiap orang berhak atas kebebasan berserikat, berkumpul, dan mengeluarkan pendapat,” jelasnya.
Coret Foto Plt Bupati Timbul Prihanjoko, Kader PMII Probolinggo Dipolisikan
Sekalipun telah dilaporkan ke polisi, lanjut Rizal, pihaknya tidak akan pernah berhenti untuk terus menyuarakan hak-hak masyarakat yang terpinggirkan.
PMII Jawa Timur Sikapi Kontroversi Ketua KPK Firli Bahuri, Sebut 26 OTT Sempat Bocor!
Pada 2018 lalu, 26 OTT bocor di mana saat itu, Firli Bahuri menjabat sebagai Deputi Penindakan KPK, persisnya terjadi usai pegawai KPK ajukan surat perintah penyelidikan, pengajuan sprint penyadapan dan telaah kasus hingga imbasnya OTT bocor, penyelidik malah yang di-OTT target dan sebagai antisipasi, penyelidik menggunakan uang pribadi untuk operasi, kemudian di-reimburse,” jelasnya.
Wajah Baru PMII: Arogansi dan Melemahnya Ideologi
Pada pelaksanaan Muspimnas PMII, bagaimana seharusnya gagasan itu dibangun, moralitas diciptakan, bukan kekuatan dengan cara-cara kekerasan yang dipertontonkan–peradaban baru tidak terlahir melalui sikap arogan dan cara-cara demikian.
Sikut Menyikut PMII-HMI Menuju Muktamar PBNU ke-34, Buat Apa?
Ingat, PMII dan HMI adalah dua sejoli yang saling mencintai, bahkan jika kita buka historis, bahkan Mahbub Djunaidi, pendiri PMII adalah salah seorang kader utama di lingkaran pucuk pimpinan nasional HMI terdahulu.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.