“Berdasarkan pengakuan korban, penganiayaan ini dilakukan sejak April 2024 lalu dan sudah terjadi sekitar 4 kali. Korban mengalami luka lebam, cakaran, hingga gigitan,” imbuhnya.
Kampus
UNIBA Madura Gelar SOeCI 2024, Begini Pesan Rektor ke 1.200 Bahaudin Muda!
“Sesuai tagline SOeCI 2024, kami ingin mencetak Bahaudin Muda yang berkarakter dan menjunjung tinggi moralitas. Karena, pintar dan berpengetahuan saja tidak cukup dalam menjalani kehidupan,” ungkapnya.
Komitmen Lestarikan Lingkungan, UNIJA Tuang 700 Liter Eco Enzyme ke Sungai Saroka
“Pemerintah, kampus dan masyarakat harus saling bekerja sama untuk menjaga lingkungan dan bumi dari kerusakan dalam bentuk apa pun,” ujarnya.
Benahi Layanan Informasi Kampus, UNIJA Latih Satker Nulis Berita dan Kelola Website
“Website ini akan menjadi media untuk branding kampus sehingga dapat meningkatkan jumlah pengunjung dengan berita dan konten yang dimuat,” jelasnya.
RSUD Smart Pamekasan Jadi Rumah Sakit Pendidikan Satelit Pertama di Madura
Direktur RSUD Smart Pamekasan dr. Raden Budi Santoso mengatakan, ada banyak institusi pendidikan yang ingin belajar baik dari Madura maupun dari luar.
UIM Raih Juara Harapan 1 ICT Scientific Paper di UNY National IT Competition
“Ada beberapa tim dari UIM yang ikut, namun hanya satu yang lolos menjadi finalis, dan ternyata hasil akhirnya meraih juara harapan 1. Mahasiswa kami berhasil bersaing dengan UGM dan UNY,” ungkapnya kepada mediajatim.com, Minggu (12/5/2024).
Beasiswa Pemkab Sumenep Diperkirakan Telan Rp1 Miliar, 520 Mahasiswa Sudah Daftar!
“Sekarang petugas masih melakukan Verval. Sementara berdasarkan laporan, progresnya baru 25 persen,” ungkapnya kepada mediajatim.com, Kamis (7/3/2024).
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.