MEDIAJATIM.COM, Bangkalan – Madura United FC mendengungkan ambisi membenamkan Gresik United di Stadion Gelora Bangkalan (SGB), Kamis (1/5) malam. Dalam laga pekan ke-9 Liga 1 tersebut, Laskar Sape Kerrab tidak…
Olahraga
Berisi berita tentang olahraga, seperti sepakbola, bulutangkis, bola voli. Serta kisah-kisah menarik dari pemain atau tokoh olahraga.
Persegres Tak Gampang Jungkalkan Madura United di SGB
MEDIAJATIM.COM, Bangkalan-Absennya beberapa pemain di kubu Madura United tidak lantas membuat pelatih Persegres Gresik jumawa dan yakin mampu mengjungkalkan Madura United dengan gampang di depan pendukungnya sendiri, Kamis (01/06). Beberapa pemain…
Fakhrudin Absen, Munhar is Back!
MEDIAJATIM.COM – Madura United akan kembali kehilangan pemain andalannya saat laga tandang lawan Persipura Jayapura dan Semen Padang FC di Stadion Gelora Bangkalan. Rekan duet Fabiano Beltrame di lini belakang…
Odemwingie Absen, Saatnya Sanogo Unjuk Gigi
MEDIAJATIM.COM, Bangkalan-Absennya Peter Osaze Odemwingie, Marquee Player Madura United menjadi berkah tersendiri bagi salah satu pemain Madura United lainnya, Boubacar Sanogo, untuk unjuk gigi. Pemain asal Pantai Gading tersebut, hanya dimainkan…
Main di SGRP, Madura United Selalu Merugi
MEDIAJATIM.COM, Pamekasan-Dua pertandingan kandang selama Ramadan, Madura United memastikan akan memanfaatkan Stadion Gelora Bangkalan (SGB). Selain terkendala peraturan daerah setempat yang melarang kegiatan hiburan selama Ramadan, ternyata manajemen Laskar Sape…
Dua Pemain Madura United Menjadi Korban Jakabaring
MEDIAJATIM.COM, Pamekasan-Dua pemain Madura United, Peter Odemwingie dan Asep Berlian dipastikan absen di pekan ke-9 Liga 1, kala Madura United melawan Persegres Gresik, Kamis (01/06) mendatang. Pertandingan keras yang tersaji di…
Top Skorer Liga, Odemwingie Mulai Tersaingi
MEDIAJATIM.COM – Kesuburan Striker Madura United, Peter Odemwingi, kini mulai tersaingi dalam Liga 1 tahun ini. Jika selama 7 pekan berada di puncak top skorer, kini posisinya tidak sendirian. Ada…
Lawan Sriwijaya, Madura United Kurang Mujur
MEDIAJATIM.COM – Penyelesaian akhir lagi-lagi menjadi aral di tubuh Madura United FC. Itu cukup kentara saat laga pekan ke-8 Liga 1 melawan tuan rumah Sriwijaya FC, Sabtu (27/5) malam. Laga…
Pelatih Sriwijaya FC Resah Hadapi Madura United
MEDIAJATIM.COM, Palembang-Menatap pekan ke-8, lanjutan kompetisi Liga 1, Oswaldo Lessa, pelatih Sriwijaya FC resah pada lini depan Madura United yang dihuni pemain-pemain berkualitas, yang berpotensi merepotkan pertahanan timnya. Rupanya selain…
Madura United Bawa Misi Balas Dendam ke Jakabaring
MEDIAJATIM.COM, Palembang-Kini Madura United datang ke Jakabaring Palembang dengan komposisi skuad yang jauh berbeda dari tahun lalu. Laskar Sape Kerrab membawa misi balas dendam terhadap Sriwijaya FC dalam laga lanjutan Liga…
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.