“Alat berat yang dimiliki Pemkab hanya terdiri dari dua jenis, yaitu satu excavator dengan PC 75 dan tandem. Tentu itu masih kurang untuk menunjang pekerjaan,” ucapnya, Jumat (8/11/2024).
banjir
Memasuki Pancaroba, BPBD Sumenep Imbau Warga Waspada Longsor dan Puting Beliung
“Pada saat pancaroba, angin kencang terjadi secara merata di seluruh daerah. Namun untuk angin puting beliung yang sering terjadi di Desa Pinggirpapas, Kecamatan Kalianget dan Desa Gadu Timur, Kecamatan Ganding,” ungkapnya, (5/11/2024).
Antisipasi Banjir, Pj Bupati Pamekasan Pantau 3 Proyek Normalisasi Sungai
“Normalisasi sungai ini diharapkan mampu mengantisipasi banjir yang nyaris terjadi setiap musim hujan di Pamekasan,” ungkapnya, Selasa (22/10/2024).
Untuk Atasi Banjir Pamekasan, Paslon Kholil-Sukri Janji Akan Rutin Normalisasi Sungai
“Restorasi sungai itu penting sebagai langkah preventif atas banjir berkelanjutan, apalagi saya melihat sungai di Pamekasan banyak yang semakin menyempit,” ungkapnya, Selasa (15/10/2024).
Jalan Nambakor Sumenep Jadi Langganan Banjir, BPBD: Saluran Air Tertutup Lahan PT. Garam!
“Hampir setiap tahun, saat intensitas hujan cukup tinggi, sungai meluap hingga 50 cm,” ungkap Kabid Pencegahan dan Kesiapsiagaan (PK) BPBD Sumenep Edy Suprayitno kepada mediajatim.com, Jumat (15/3/2024).
6 Kecamatan di Bangkalan Terendam Banjir, Ribuan Warga Terdampak Dievakuasi
“Sejak kemarin, sudah ada ribuan warga yang di evakuasi oleh tim. Para pengungsi itu dibawa ke tempat yang tidak terendam banjir,” ungkapnya, Rabu (13/3/2024).
Cuaca Buruk, BPBD Sumenep Waspadai Potensi Banjir di Desa Nambakor dan Patean
“Sekarang menjelang fase musim hujan ke musim kemarau. Di periode ini, potensi hujan deras, angin kencang dan petir kerap terjadi,” ungkapnya kepada mediajatim.com, Rabu (13/3/2024).
Diguyur Hujan 7 Jam, Rumah Warga di Bangkalan Terendam hingga Atap
“Hujannya sampai sekarang masih berlanjut, rumah warga di Desa Kampak, Kecamatan Geger terendam banjir hingga setengah badan,” ungkapnya, Selasa (12/3/2024).
Usai Banjir Melanda, Diare dan Leptospirosis Menjadi Atensi Dinkes Bangkalan
Kepala Bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit (P2P) di Dinkes Bangkalan Rizkiyah Nunik Wahyuni menyampaikan, setelah kejadian banjir di Bangkalan beberapa hari yang lalu, ada sejumlah penyakit yang jadi atensi, yakni Diare dan Leptospirosis.
Akibat Banjir, Sejumlah PKL di Sampang Mengeluh Kehilangan Pendapatan hingga Jutaan Rupiah
Salah satunya diungkapkan seorang penjual Mie Ayam Pangsit di Jalan Wahid Hasyim, Kecamatan Sampang, Aan Ashawir. Dia mengaku, banjir yang melanda Kabupaten Bahari ini memaksa dirinya untuk tidak berjualan.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.