Kepala Divisi Pengeboran dan Sumuran SKK Migas Surya Widyantoro mengatakan bahwa capaian tajak pengeboran ini berkat sinergi SKK Migas dengan seluruh KKKS serta stakeholders.
media jatim
Calon Pemimpin yang Diinginkan tetapi Tidak Dibutuhkan
Sebab, jika itu terjadi, maka dia yang terpilih hanya akan menjadi “badut” karena hanya akan memuaskan keinginan kelompoknya dan tidak bisa memenuhi bahkan akan melupakan kebutuhan masyarakatnya.
Pj Bupati Pamekasan Masrukin: Mutasi Jabatan Bagian dari Pengayaan Tugas!
Masrukin menjelaskan, pergeseran ini bagian dari tahapan untuk mengisi formasi yang kosong. “Diawali dengan proses uji kompetensi. Tidak serta-merta dilantik sore hari ini,” katanya.
2 Hari Disdikbud Pamekasan Latih Siswa dan Guru Membuat Topeng dan Sothong Ghettak
Kadisdikbud Pamekasan Akhmad Zaini melalui Kepala Bidang (Kabid) Kebudayaan Disdikbud Siti Fatimah menerangkan bahwa tujuan utama kegiatan ini ialah untuk menindaklanjuti Bimtek Tari Topeng Ghettak dan Ronding yang dilaksanakan pada 29 Mei 2024 lalu.
9 Kali ke RSUD Dr. Soetomo Surabaya, Kondisi Qomariyah Penderita Tumor Ganas Tak Semakin Membaik!
Ayah Sitti Qomariyah, Muhtar, juga mengaku terpukul dengan pengobatan yang diberikan RSUD dr. Soetomo sebab 9 kali datang ke sana bukanlah hal yang mudah.
Pengamat Politik Sebut Partai dan Elit Tak Benar-Benar Tertarik ke KH. Kholilurrahman
“Karena berdasarkan pengalaman selama satu periode memimpin Pamekasan beliau tidak memiliki prestasi yang cukup menonjol,” ungkapnya, Jumat (5/7/2024).
Pengamat: Pemilih Milenial dan Gen Z Potensi Retas Kuasa Pesantren di Pilkada Pamekasan 2024!
Pengamat Politik Universitas Madura (UNIRA) Abdurahman menuturkan bahwa kuasa pesantren di Pamekasan bukan tidak mungkin melemah.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.