“Intinya kalau data-data dari Dinsos sudah lengkap, data soft copy sama hard copy, dan sudah sesuai, dan sudah dipilah per kecamatan, kami siap,” terang Penyelia Operasional Dana Bank Jatim Cabang Pamekasan Heniyati kepada mediajatim.com, 14 Juli 2023.
Tembakau
DPRD Pamekasan Akan Masukkan Rekomendasi Hasil Halakah PCNU ke Dalam Revisi Perda Tembakau
Dalam disposisi itu, kata Halili, sampel tembakau harus juga ditimbang dan dibeli, bukan diambil gratis oleh pembeli dan Break Event Point (BEP) diganti istilah menjadi Biaya Produksi Terendah (BPT) sebagaimana rekomendasi PCNU Pamekasan.
5 Rekomendasi PCNU Pamekasan pada Halakah Tembakau 2023: Contoh 1 Kilogram Juga Harus Dibeli!
“Di halakah ini, aparat ada, pengusaha ada, petani ada, semoga ada peningkatan harga yang berpihak ke petani, dan kita akan lebih seriusi ini dengan adanya halakah kedua,” terang Ketua PCNU Pamekasan KH. Taufik Hasyim.
Buruh Rokok Asal Pamekasan Terima BLT DBHCHT di Sampang
“Untuk memastikan akurasi penerima, kami langsung konfirmasi dan tanya buruh penerimanya satu persatu di situ,” ungkapnya kepada mediajatim.com, Jumat (28/7/2023).
Substansi Halakah Tembakau PCNU Pamekasan, KH. Taufik: Untuk Naikkan Harga demi Petani!
Ketua PCNU Pamekasan KH. Taufik Hasyim mengatakan, tujuan utama digelarnya halakah ini untuk memperoleh rumusan dan solusi bagaimana menaikkan harga tembakau sehingga seimbang dengan biaya operasional yang dikeluarkan petani.
Bea Cukai Madura Periksa Tiga Perusahaan Rokok Penerima BLT DBHCHT di Sampang
“Kami sudah memeriksa dua perusahaan rokok yang dimaksud, dan hasilnya, tidak ditemukan indikasi pelanggaran,” ungkapnya, Kamis (27/7/2023).
Ketua Apsi Jatim Ungkap Oknum Polisi Sampang Diduga Minta Tebusan Rp50 Juta untuk Mobil dan Rokok Ilegal
Kepala Unit (Kanit) di Reskrim Polres Sampang meminta uang tebusan Rp50 juta.
BEP Tembakau Pamekasan 2023 Naik, Ini Hasil Pembahasan Akhir di DKPP Pamekasan
Kepala DKPP Pamekasan Ajib Abdullah menerangkan, pembahasan ini sudah final. “Ini sudah final, tidak ada pembahasan lagi,” terangnya usai rapat, Kamis (20/7/2023).
Pemkab Pamekasan Akan Bahas Ulang BEP Tembakau 2023: Biaya Tenaga Kerja Jadi Fokus Utama!
Biaya produksi pada poin A dan C, kata Ajib, mengalami kenaikan pada 2023. Pada 2022, biaya pupuk berkisar Rp4.570.000 karena masih ada subsidi.
P4TM Protes: Penetapan Detail BEP Tembakau 2023 Tak Pernah Dibahas Bersama, DPRD Sebut Potensi Ditetapkan Ulang!
Anggota Komisi II DPRD Pamekasan Ismail juga mengaku kaget lantaran ada penurunan nilai BEP Tembakau 2023 dari BEP Tembakau 2022.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.