Sepuluh kurikulum yang kerap berubah sejak 1947 tersebut antara lain Rentjana Pelajaran 1947, Rentjana Pelajaran Terurai 1952, Rentjana Pendidikan 1964, Kurikulum 1968, Kurikulum 1975, Kurikulum 1984, Kurikulum 1994, Kurikulum 2004 (KBK), Kurikulum 2006 (KTSP), dan Kurikulum 2013 (K13).
Kurikulum Merdeka
SMK Sumber Nangka Pamekasan Siap Terapkan Kurikulum Merdeka
“Kami terus melakukan upaya ekstra demi kemajuan lembaga, khususnya dalam mengembangkan kurikulum ini. Sebab dengan begitu, kami yakin ini akan sangat bermanfaat bagi insan akademik,” ungkapnya.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.